Oct 28, 2013
Yamaha Indonesia mengaku kalau penjualan sepeda motor tahun ini cukup bagus, hanya saja di Juni sempat mengalami penurunan. Kedepannya, Yamaha memprediksi kalau pasar motor sport bike akan semakin digandrungi oleh masyarakat Indonesia.
    


0 comments:

Post a Comment

Admin


Update Informasi Terbaru Saya,Masukan email:

Delivered by FeedBurner